Month: September 2014

  • HTML – Heading

    Dalam membuat sebuah judul artikel dalam dokumen web dapat menggunakan tag HEADING untuk mengaturnya. Tag HEADING juga dapat digunakan dalam pembuatan sub judul maupun teks-teks tertentu yang mempunyai format khusus. Tag Heading berupa format ukuran teks dimana besar ukuran sudah diatur antara ukuran terbesar yaitu H1 sampai ukuran terkecil yaitu H6. Secara otomatis penggunaan tag…

  • HTML – Body

    BODY merupakan tag utama dalam dokumen HTML dimana dalam tag BODY tersebut isi dari dokumen ditampilkan oleh browser. Syntaks untuk BODY adalah : <BODY>Isi Dokumen Web</BODY> Tag BODY tersebut memiliki beberapa atribut, antara lain : bgcolor : Digunakan untuk merubah warna latar (background) halaman. background : Merubah latar halaman menjadi gambar. text : Merubah warna…

  • Intro HTML

    HTML (Hypertext Markup Language) merupakan bahasa dasar dalam pembuatan website dimana dengan bahasa HTML ini apa yang kita buat akan ditampilkan oleh browser melalui layar komputer. Secara singkat, peran HTML dalam pembuatan website adalah : Bahasa dasar yang digunakan untuk membuat dokumen web. Bahasa yang ditampilkan oleh browser untuk diakses oleh user. Digunakan untuk mengontrol…